Efektivitas Pemberian Posisi Semi Fowler terhadap Peningkatan Saturasi Oksigen pada Pasien Congestive Heart Failure (CHF) yang Mengalami Sesak Nafas: Literatur Review

  • Fadila Jihan Afanin Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mamba’ul’ Ulum Surakarta
  • Ahmad Syauqi Mubarok Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mamba’ul’ Ulum Surakarta
  • Ahmad Syauqi Mubarok Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mamba’ul’ Ulum Surakarta
  • Joko Tri Atmojo Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mamba’ul’ Ulum Surakarta
Keywords: gagal jantung kongestif, posisi semi fowler, saturasi oksigen, sesak nafas

Abstract

Gagal Jantung Kongestif (CHF) keadaan di mana jantung tidak memompa darah menimbulkan penumpukan cairan di paru-paru maupun sesak napas. CHF merupakan kontributor utama kematian kardiovaskular di seluruh dunia. Sesak napas (dyspnea) merupakan gejala umum yang dialami pasien CHF. Tujuan Penelitian: Mengevaluasi efektifitas pemberian posisi semi fowler (45o) dalam menigkatkan saturasi oksigen dan mengurangi sesak nafas pada pasien CHF. Metode: Ini adalah tinjauan pustaka yang menelusuri database Google Scholar dengan menggunakan kata kunci terkait CHF, sesak napas, posisi semi Fowler, dan saturasi oksigen dan Pubmed dengan kata kunci CHF and sesak nafas. 6 artikel inti dipilih berdasarkan kriteria inklusi dan dianalisis. Hasil: Dari 523 jurnal yang direview, 6 memenuhi kriteria inklusi. Tinjauan tersebut menemukan posisi semi-Fowler (45o) efektif dalam: Menambah oksigen, mengurangi sesak napas, memperbaiki pola pernapasan pasien CHF. Pasalnya, semi Fowler memudahkan ekspansi, mengurangi tekanan perut pada diafragma, dan menurunkan beban kerja jantung. Kesimpulan: Posisi semi Fowler (45o) dapat dipertimbangkan sebagai intervensi keperawatan non farmakologi pengurangan sesak nafas maupun menambah oksigenasi pasien CHF.

References

Afriani, R., Robby Fajar, M. C., Setyo Wardani, N., & Manurung, S. (2023). Efektivitas Posisi Tidur Semi Fowler Terhadap Kualitas Tidur Pada Pasien Congestive Heart Failure. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan, 14(2), 33–39. http://jurnal.itekesmukalbar.ac.id

Ahmad Malik, Daniel Brito, Sarosh Vaqar, L. C. (2023). Congestive Heart Failure. National Libarary of Medicine.

Amalia, R., Rahmawati, N., Silvitasari, I., & Sumardi. (2023). Penerapan Pemberian Posisi Semi Fowler Dalam Meningkatkan Saturasi Oksigen Dan Menurunkan Respiration Rate Pasien Stemi RSUD Dr. Soediran Mangun Sumarso Wonogiri. Jurnal Ilmu Kesehatan Mandira Cendikia, 2(9), 80–93. http://journal-mandiracendikia.com/index.php/JIK-MC/article/view/512

Chen, J., Wei, X., Zhang, Q., Wu, Y., Xia, G., Xia, H., Wang, L., Shang, H., & Lin, S. (2023). The traditional Chinese medicines treat chronic heart failure and their main bioactive constituents and mechanisms. Acta Pharmaceutica Sinica B, 13(5), 1919–1955. https://doi.org/10.1016/j.apsb.2023.02.005

El Haque, I. T., Gunawan, A., & Puspayanti, S. (2021). Application of Semi Fowler Position to Inaffectiveness of Breathing Patterns in Congestive Heart Failure (Chf) Patients. JURNAL VNUS (Vocational Nursing Sciences), 3(1), 29–37. https://doi.org/10.52221/jvnus.v3i1.325

Information, A., Scholar, G., Rabies, H., & Rabies, H. (2022). KESANS : International Journal Of Health and Science e-ISSN : 0000, p-ISSN : 0000 Web : http://kesans.rifainstitute.com/index.php/kesans/index. International Journal of Health and Science, 1(4).

Jamiyanti, A., Simatupang, S. A., Nurlela, T. E., Sari, E. A., Herliani, Y. K., & Ramdani, R. (2022). The Intervention of Trunk Posture on Fowler 30o to Reduce Shortness of Breath in Congestive Heart Failure Patients : Case Study. Jurnal Pendidikan Keperawatan Indonesia, 8(2), 107–112. https://doi.org/10.17509/jpki.v8i2.50539

Kanine, E., Bakari, R. I., Sarimin, S. D., A.Merentek, G., & Lumi, W. (2022). Efektifitas Posisi Semi Fowler Dalam meningkatkan Saturasi Oksigen Dibandingkan Dengan Posisi Head Up Pada Pasien Gagal Jantung Kronik Di Ruang Iccu Rsup Prof. Dr R.D Kandou Manado. E-Prosding, 1(02), 67–73. https://ejurnal.poltekkes manado.ac.id/index.php/eprosiding2022/article/view/1683

Kasan, N., & Sutrisno. (2020). Efektifitas posisi semifowler terhadap penurunan respiratori rate pasien gagal jantung kronik (CHF) di ruang Lily RSUD Sunan Kalijaga Demak. Journal of TSCNers, 5(1), 1–8.

Kiyak, H., Yilmaz, G., & Ay, N. (2019). Semi-Fowler positioning in addition to the pulmonary recruitment manoeuvre reduces shoulder pain following gynaecologic laparoscopic surgery. Wideochirurgia I Inne Techniki Maloinwazyjne, 14(4), 567–574. https://doi.org/10.5114/wiitm.2019.84384

Malik A, Brito D, Vaqar S, Chhabra L. Congestive Heart Failure. 2023 Nov 5. In: StatPearls [Internet]. Treasure Island (FL): StatPearls Publishing; 2024 Jan–. PMID: 28613623.

Manurung, S., Zuriati, Z., Dewi, N. A., Setiawan, C., & Rahmat, A. (2022). The Effectiveness Of Chest Physiotherapy With Tripod And Fowler Research Methods. 6(November 2021), 73–78.

Muhsinin, S. Z., Musniati, M., Zulfa, E., & Yanti, N. W. M. (2023). Perbedaan Efektifitas Posisi Fowler Dengan Posisi Semifowler Untuk Mengurangi Sesak Nafas. Jurnal Ilmu Kesehatan Dan Farmasi, 10(2), 47–50. https://doi.org/10.51673/jikf.v10i2.1391

Musmuliadin, Ode, S. La, & Harno, W. I. (2023). Peningkatan Saturasi Oksigen Dan Penurunan Respiratory Rate Pada Pasien Gagal Jantung Kongestif. https://stikes-nhm.e-journal.id/NU/article/view/1754/1569

Nafisah, H., & Yuniartika, W. (2023). Pengaruh Pemberian Posisi Semi Fowler terhadap Tingkat Saturasi Oksigen pada Pasien Gagal Jantung: Literature Review. Prosiding Semianr Nasional Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta2, 1, 42–59.

Nurani, R. D., & Arianti, M. (2022). Penerapan Posisi Semi Fowler Terhadap Ketidakefektifan Pola Nafas Pada Pasien Congestive Heart Faillure. Jurnal Keperawatan Bunda Delima, 4(2). https://doi.org/10.59030/jkbd.v4i2.51

Pambudi, D. A., & Widodo, S. (2020). Posisi Fowler Untuk Meningkatkan Saturasi Oksigen Pada Pasien (CHF) Congestive Heart Failure Yang Mengalami Sesak Nafas. Ners Muda, 1(3), 156. https://doi.org/10.26714/nm.v1i3.5775

Prastika, D. (2019). Position of Fowler and Semi-fowler to Reduce of Shortness of Breath ( Dyspnea ) Level While Undergoing Nebulizer Therapy.

Priandani*, Hendra Kusumajaya, I. P. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Congestive Heart Failure (Chf) Pasien. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 4(November), 1377–1386.

Putri Sinta, C., Husain, F., & Widodo, P. (2023). Pemberian Posisi Semi Fowler Untuk Meningkatkan Saturasi Oksigen pada Pasien CHF (Congestive Heart Failure) di Ruang ICU RSUD Pandanarang Boyolali. Sehat Rakyat: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 2(3), 449–455. https://doi.org/10.54259/sehatrakyat.v2i3.1964

Rahman, I. A., Nugraha, A. F., & Kurniawan, R. (2023). Penerapan Posisi Semi Fowler Pada Pola Pernafasan Tidak Efektif Pada Pasien Gagal Jantung Kongestif. Jurnal Keperawatan, 16(1), 397–402. http://journal.stikeskendal.ac.id/index.php/Keperawatan

Rahmat Ali Putra, & Ilman Hasibuan. (2023). Efektivitas Pemberian Posisi Semi Fowler dan Posisi Fowler Terhadap Saturasi Oksigen Pada Pasien Gagal Jantung Di Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit X. Journal Health of Education, 4(1), 2809–2287.

Sepina, S., Anggraini, R. B., & Arjuna, A. (2023). Pengaruh Pemberian Posisi Semi Fowler Terhadap Peningkatan Saturasi Oksigen Pasien Chf Di Rsud Dr. (H.C). Ir. Soekarno Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2022. Jurnal Keperawatan, 12(1), 48–55. https://doi.org/10.47560/kep.v12i1.471

Tantri Puspita, Prayoga, R., Mulyana, Y., & Widadi, S. Y. (2022). Analysis Of Nursing Care on Congestive Heart Failure Disease Using Semifowler’s Position to Increase Oxigen Saturation. Journal of Health Science and Nursing Studies, 1(1), 29–34. https://doi.org/10.58516/jhsns.v1i1.24

Umam, A. K., Widiarta, I. B. W., Intizam, M. H., Prasetyo, A. V., & Yasa, K. P. (2021). Acute Decompensated Heart Failure (ADHF) with aortic dissection Stanford A in middle aged man: a case report. Intisari Sains Medis, 12(2), 489–493. https://doi.org/10.15562/ism.v12i2.930

Yuli Ani, A. M. Y. A. (2020). Penerapan Posisi Semi Fowler Terhadap Ketidakefektifan Pola Nafas Pada Pasien Congestive Heart Failure (Chf). Nursing Science Journal (NSJ), 1(1), 19–24. https://doi.org/10.53510/nsj.v1i1.16.

Published
2024-06-03
How to Cite
Afanin, F. J., Mubarok, A. S., Mubarok, A. S., & Atmojo, J. T. (2024). Efektivitas Pemberian Posisi Semi Fowler terhadap Peningkatan Saturasi Oksigen pada Pasien Congestive Heart Failure (CHF) yang Mengalami Sesak Nafas: Literatur Review. Journal of Language and Health, 5(2), 413-424. https://doi.org/10.37287/jlh.v5i2.3522