Perawatan Luka pada Pasien Diabetes Melitus dalam Penyembuhan Ulkus Dekubitus

  • Yofita Anik Fitriyana Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mambaul Ulum Surakarta
  • Sri Iswahyuni Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mambaul Ulum Surakarta
  • Tri Yuniarti Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mambaul Ulum Surakarta
Keywords: diabetes mellitus, ulkus decubitus, perawatan luka

Abstract

Hiperglikemia disebabkan dari gangguan sekresi insulin, kinerja insulin, adalah tanda diabetes melitus. Banyak penderita diabetes memiliki keluhan tentang ulkus diabetik, yang menyebabkan amputasi kaki. Luka diabetes terjadi sebagian atau keseluruhan di beberapa sekitar kulit lalu sampai jaringan pada kulit bagian bawah, otot, tendon, persendian dan tulang. Luka diabetes pada pasien memerlukan perawatan yang cukup intensif untuk proses penyembuhan. Tujuan  : Mengeksplorasi beberapa Teknik perawatan luka modern dan tradisional. Metode : menggunakan system penelitian tinjauan secara sistematis oleh PICO ke pasien DM. prosedur perawatan luka perbandingan perawatan kecuali perawatan luka. Hasil : Status pasien DM. Menggunakan jenis penelitian artikel dari dua database yakni Google Scholar dan Pubmed. Kata pencarian artikel “DM (Diabetes Mellitus)” DAN “perawatan luka” DAN uji coba terkontrol secara acak” Artikel yang diserertakan merupakan teks lengkap dalam bahasa Inggris teks lengkap RCT desain penelitian yang diterbitkan, dan uji coba asli antara tahun 2019 dan 2023. Penelitian memakai diagram prisma didapatkan 301 artikel lalu di Google Scholar serta Pubmed judul abstrak disaring lalu dimasukkan setelah itu 208 literature review tidak digunakan karena tidak memenuhi kriteria. dan diperoleh 5 literatur yang sesuai dari kriteria.Kesimpulan : Perawatan luka sangat berpengaruh mengurangi bau luka ulkus terhadap penyembuhan DM. serta mendapatkan motivasi dari pasien.

 

References

Angriani, S. et al. (2019) ‘Efektifitas Perawatan Luka Modern Dressing Dengan Metode Moist Wound Healing Pada Ulkus Diabetik Di Klinik Perawatan Luka Etn Centre Makassar’, Politeknik Kesehatan Makassar, 10(01), pp. 2087–2122.

Arinimi, M. I., Hermansyah, H., Hayati, W., & Khaira, N. (2024). Korelasi dukungan keluarga dan penyembuhan luka pasien diabetes mellitus di klinik perawatan luka. Jurnal SAGO Gizi dan Kesehatan, 5(2), 532-539.

Azizah, L. S. et al. (2020) ‘Pengabdian Masyarakat Perawatan Kerusakan Integritas Kulit Menggunakan Minyak Zaitun (Olive Oil) pada Masyarakat dengan Diabetes Tipe II di Desa Pagar Merbau’, Jurnal Pengmas Kestra (Jpk), 01(1), pp. 6–12.

Basri, M. H. (2021) ‘Pengalaman Pasien Ulkus Diabetik dalam Perawatan Luka Modern di Praktek Keperawatan Mandiri’, Jurnal Ilmu Kesehatan Indonesia (JIKSI), 2(1), pp. 16–22. doi: 10.57084/jiksi.v2i1.644.

Budi Raharjo, S. et al. (2022) ‘Perawatan Luka Ulkus Diabetikum: Tinjauan Literatur’, Journal Keperawatan, 1(2), pp. 98–104. doi: 10.58774/jourkep.v1i2.15.

Bratajaya, C. N. A., & Ernawati, E. (2023). Persepsi Pasien tentang Tantangan Perawatan Luka Kronis Diabetes Melitus serta Implikasinya terhadap Kebutuhan Soft-skills Perawat. Faletehan Health Journal, 10(02), 121-130.

Di, M. et al. (2024) ‘Program Studi Keperawatan Program Sarjana Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kusuma Husada Surakarta 2024 Penerapan Perawatan Luka Modern Dressing Terhadap Penyembuhan Ulkus Diabetik Pada Pasien Diabetes Mahasiswa Program Studi Keperawatan Program Profes’, 21, pp. 1–10.

Dimantika, A., Sugiyarto, S., & Setyorini, Y. (2020). Perawatan Luka Diabetes Mellitus Menggunakan Teknik Modern Dressing. Interest: Jurnal Ilmu Kesehatan, 9(2), 160-172.

Dwianti, S. A. H. H. U. (2019). Efektifitas perawatan luka modern dressing dengan metode moist wound healing pada ulkus diabetik di klinik perawatan luka etn centre makassar. Jurnal Media Keperawatan: Politeknik Kesehatan Makassar, 10(01).

Enikmawati, A., Fernanda, P. A., Apriastuti, N. I., & Enawati, S. (2024, March). Kepatuhan Diet Pasien Dm Dengan Proses Penyembuhan Luka Ulkus Diabetikum. In Prosiding University Research Colloquium.

Fres (2022) ‘melakukan perawatan luka yang dikombinasikan dengan minyak zaitu (Olive Oil) pada pasien DM dengan ulkus diabetikum diruang Multazam RS PKU Muhammadiyah Gombong, (8.5.2017), pp. 2003–2005. Available at: https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/autism-spectrum-disorders.

Hutagalung, D. K., Simatupang, M., & Simatupang, R. (2023). Pengaruh Perawatan Luka Modern Dressing Terhadap Percepatan Penyembuhan Luka Diabetik Di Praktek Keperawatan Mandiri Kecamatan Sarudik Tahun 2022. Journal Of Innovation Research And Knowledge, 3(3), 627-632.

Liligoly, F., & Khamid, A. (2023). Edukasi Pengobatan Terapi Alternatif Non Farmokologi Menggunakan Minyak Zaitun untuk Luka Dekubitus di Rumah Sakit Mekar Sari. MAHESA: Malahayati Health Student Journal, 3(7), 2086-2097.

Manan, A., Afiyah, R. K., & Muhith, A. (2024). Pengaruh Mobilisasi Miring Kanan dan Miring Kiri dengan Menggunakan Bedridden Patient Turning Device terhadap Ulkus Dekubitus pada Pasien Stroke. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 14(1), 137-146.

Masdiana, E., Lumban, L., & Yunanda, E. (2024, May). Hubungan Kepatuhan Diet Pasein Dm Tipe Ii Dengan Penyembuhan Luka Diabetik Di Klinik Perawatan Luka Di Klinik Kota Lhokseumawe. In Seminar Nasional Kolaborasi Antara UNBP dan AKIMAL (Vol. 1, No. 1, pp. 169-176).

Muhammad Hafizh Izuddin Alzamani, L. et al. (2022) ‘Ulkus Kronis: Mengenali Ulkus Dekubitus dan Ulkus Diabetikum’, Jurnal Syntax Fusion, 2(02), pp. 272–286. doi: 10.54543/fusion.v2i02.153.

Nurapandi, A., Rayasari, F. and Anggraini, D. (2023) ‘Intervensi Perawatan Luka dengan Irigasi pada Pasien DM Tipe II’, Journal of Telenursing (JOTING), 5(2), pp. 3489–3498. doi: 10.31539/joting.v5i2.8163.

Panjaitan, E. H. E. (2021) ‘Pengaruh Tindakan Perawatan Luka Terhadap Proses Penyembuhan Luka Ulkus Diabetikum Pada Pasien Dm Di Puskesmas Kota Rantauprapat’, Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan, 11(1), pp. 105–114. doi: 10.52643/jbik.v11i1.1210.

Thalib, A. H. S., & Ningsih, L. W. (2021). Efektifitas Perawatan Luka Decubitus Dengan Metode Modern Dressing Terhadap Proses Penyembuhan Luka: Literatur Review. Jurnal Mitrasehat, 11(1), 37-44.

Rudatin, S., Triana, N. Y. and Suandika, M. (2022) ‘Pengaruh Perawatan Dengan Rebusan Daun Sirih Merah Terhadap Penyembuhan Luka Gangren Pasien Diabetes Melitus’, Borneo Nursing Journal (BNJ), 4(1), pp. 58–65. doi: 10.61878/bnj.v4i1.56.

Sari, K., Olivia, N. and Syafrinanda, V. (2023) ‘Studi Kasus: Diabetes Melitus Tipe Ii Dengan Tindakan Perawatan Luka Di Rumah Sakit Tk Ii Putri Hijau Medan’, SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 2(6), pp. 2368–2371. doi: 10.55681/sentri.v2i6.1053.

Seidel, D. et al. (2020) ‘Negative pressure wound therapy compared with standard moist wound care on diabetic foot ulcers in real-life clinical practice: Results of the German DiaFu-RCT’, BMJ Open, 10(3), pp. 1–16. doi: 10.1136/bmjopen-2018-026345.

Wulan, S. S., Saputra, M. K. F. and Marliyana, M. (2024) ‘Perawatan Luka Modern Pada Pasien Diabetes Mellitus’, SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), pp. 148–152. doi: 10.55681/swarna.v3i2.1181.

Yanuar, A. D. (2021) ‘Penerapan Perawatan Luka Dengan Kompres Madu Pada Pasien Dengan Ulkus Diabetikum Grade 2’, Mandira Cendikia, 2(9), pp. 447–455. Available at: https://journal-mandiracendikia.com/index.php/JIK-MC/article/view/575/454.

Yuliansyah, M. Z. H. et al. (no date) ‘Inovasi Pengembangan Instrumen Perawatan Luka dalam Meningkatkan Cost Effectiveness Effectiveness Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga Departemen Keperawatan Kritis , Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga Departemen Keperawatan Medikal Bedah , ’, pp. 91–102.

Published
2024-06-17
How to Cite
Fitriyana, Y. A., Iswahyuni, S., & Yuniarti, T. (2024). Perawatan Luka pada Pasien Diabetes Melitus dalam Penyembuhan Ulkus Dekubitus. Journal of Language and Health, 5(2), 601-612. https://doi.org/10.37287/jlh.v5i2.3584